Kamis, 28 November 2013

Kerajaan tubuh kita

Assalaamu'alaikum wr.wb

ekhem.. uhuk.. hachim! *ngetes suara

langsung aja gan.. ke taupik kita, "Kerajaan/Negara"

ane, entah darimana dapet pikiran jikalau tubuh kita bagai kerajaan ( Setelah difikir fikir, dateng dari Ilahi Robbi )

gini nih daftarnya

Raja : Hati
Penasihat : Otak
Pengusaha : Organ pencernaan
Menteri ESDM : Organ Pernafasan
Badan Inteligen : Mata dan Telinga
Menhub : Kaki, Tangan
Rambut : Menteri Kehutanan :3

Penjelasan :

-Rajanya hati, karena semua perbuatan yang kita, kalau hati ngga setuju, batal.
-Penasihatnya Otak, tahtanya di bawah hati. Terkadang otak yang memberikan masukan kpd hati untuk memutuskan sesuatu.
-Pengusahanya Organ Pencernaan, karena sumber pemasukan :v
-Menteri ESDM : Anggap aja, Udara yang kita hirup sehari hari itu Energi/Sumber Daya
-Badan Inteligen : Mata & Telinga. Hayolo.. di sini siapa yang sering ngintip sama nguping..?? sobet Mata mata -__-v
-Menteri Perhubungannya Kaki sama tangan.. Kaki : Buat jalan, lari, dll. Nah tangan?? ya buat SMS, browsing, nyetir,   itu termasuk berhubungan kan?
-Kenapa Menteri kehutanannya rambut? tau lah jawabannya :v :v

Kesimpulan:

 Jadi.. Segala sesuatu yang akan kita lakukan, jika tanpa persetujuan Hati, ya ngga jalan. Walaupun Penasihatnya sendiri yang menyuruh, jika hati ngga setuju, ya batal. Jika Kita melakukan sesuatu dengan terpaksa, Berarti Hati kita "Dibawah Tekanan"

Note:
This isn't Repost.
Jika memang ada yang ngepost semacam ini sebelumnya, kebetulan belaka. Jika mau tambahin, silakan :)

Cukup sampai di sini yah broh
Bila ada yang kelebihan, dikurangin
Bila ada yang kurang, tambahin
Mohon maaf bila ada salah

Wassalaamu'alaikum wr.wb